Kamis, 14 Maret 2013

Mengapa bintang di langit berkedap-kedip jika dilihat dari bumi ?

http://www.kaskus.co.id
Bintang merupakan benda langit yang memancarkan cahayanya sendiri. Dari tempatnya berada hingga ke bumi cahaya bintang merambat menempuh jarak yang sangat jauh. Sebelum masuk ke bumi cahaya harus menembus lapisan udara yang disebut atmosfer.

Lapisan udara tesebut tersusun dari banyak lapisan dengan kerapatan yang tidak sama dan masing-masing lapisan akan mebiaskan atau membelokkan arah cahaya bintang. Karena dibiaskan atau dibelokkan oleh beberapa lapisan udara dengan kerapatan yang tidak sama itulah yang menyebabkan bintang seperti berkedip-kedip.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Translate

Entri Populer

 photo DINAMIKA-SAINS2_zps0b67a549.gif